Langsung ke konten utama

Citroen




Citroën adalah sebuah perusahaan mobil Perancis, didirikan pada tahun 1919 oleh André Citroën. Perusahaan ini merupakan bagian dari PSA Peugeot Citroën. Pusat industrinya di Paris, Perancis.

Didirikan 1919 oleh ANDRE CITROËN, penjualan mobilnya dimulai tahun itu juga. Andre menerapkan teknik produksi masal pertama di industri otomotif eropa, dan juga yang merintis jaringan agen pelayanan. Jika model-model awalnya mirip dengan umumnya dalam hal teknologi dan style, semuanya berubah dengan diluncurkannya “Traction Avant” (TA) 1934 yang menembus pola hingga 50 tahun lebih awal dari masanya bagi otomotif modern! Tidak ada chassis batang (sudah monocoque), front wheel drive, karoseri aerodinamis , handling dan cengkraman jalan sempurna, perhatian penuh pada keselamatan, dll. Sayang, Andre meninggal tak lama setelah TA diluncurkan. Pra peluncuranTA, CITROËN telah menguasai seni publikasi dengan kampanye iklan yang belum pernah dilakukan sebelumnya – Menara Eiffel dihiasi ribuan lampu yang membentuk nama, logo dan prestasi-prestasi yang diraih seperti safari antar benua dan rekor ketahanan, dll.
Peluncuran 2 CV pada 1949 menimbulkan kritik – mobil ini begitu berbeda dibandingkan mobil lain sejenis hingga diramalkan gagal. Lamban dan tidak menarik, 2CV menawarkan hal yang berlawanan dengan industri pesaing – Nyatanya 2CV diproduksi hingga 5 dekade dan menciptakan antusias yang membawa fanatisme.



Tonggak peristiwa tunggal yang dianggap paling penting dalam sejarah otomotif (setelah penciptaan roda) terjadi pada 1955 – Diluncurkannya DS 19. CITROËN terus melanjutkan tradisi membuat kendaraan yang inovatif hingga saat ini.

CITROEN di INDONESIA
Mobil ini diakui oleh banyak pemakai kendaraan yang telah pernah mencoba tentang kenyamanannya. Hal yang membedakannya dengan mobil lain adalah suspensinya yang menganut simtem hydropneumatic (pendeknya hirdolik) pada type GS, CX dan BX. Walaupun akhirnya karena kelebihannya inilah mobil ini dianggap sebagai mobil murah namun mahal dan rewel dalam pemeliharaannya hingga hanya segelintir orang yang mau menikmati.
Citroen di Indonesia sudah ada sejak tahun ’30-an dimana pernah ada Citroen TA masuk dan sekarang masih ada di Yogyakarta , selanjutnya seri DS tahun ’50-an dan ’60-an. Citroen mulai resmi ada di Indonesia pada tahun 197? dimana seri Dyanne (kelanjutan versi 2CV) dipakai sebagai kendaraan proyek pembangunan waduk Jatiluhur Jawa Barat kemudian ATPM dipegang oleh PT. Alun. Mulai itulah seri GS beredar di Indonesia sejak 1974-1990, seri FAF (pengembangan seri 2CV) 1983, seri CX 1978-1983, dan terakhir seri BX 1986-1994.

diambil dari http://wisnusuryanegara.wordpress.com/2007/11/12/sejarah/

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Lamborghini

Automobili Lamborghini SpA tak tertandingi  sebagai produsen ekstrim dan tanpa kompromi mobil syaiport super di seluruh dunia. Mobil Lamborghini yang tak tertandingi melalui perpaduan mereka: yaitu  desain menarik, •  dinamika berkendara tertinggi, • kemampuan teknologi, • pengerjaan canggih dan • tingkat yang sangat tinggi kualitas. Sebuah mobil sport Lamborghini eksklusif, sensual, provokatif dan selalu agaknya Italia. Hampir di tempat lain telah begitu banyak legenda mobil telah dibuat dalam beberapa dekade terakhir. Lamborghini adalah lebih dari sekedar produsen tertandingi mobil super sport, Lamborghini telah menjadi legenda dalam dunia mewah untuk waktu yang lama. Sejak Ferruccio Lamborghini disajikan mobil pertama dengan namanya dalam bentuk 350 GTV pada tahun 1963, mobil sport dari Sant'Agata Bolognese telah menjadi bagian dari gaya hidup para pecinta mobil di seluruh dunia. Miura, Countach dan Diablo hanya tiga contoh dari sejarah yang kaya merek ini. Mereka adalah salah

Porsche

Porsche Automobil Holding SE, biasanya disingkat menjadi Porsche (pengucapan Jerman: [pɔʁʃə] [3] ) atau Porsche SE, seorang Europaea Societas atau Perusahaan Publik Eropa , Jerman adalah perusahaan holding dengan investasi di industri otomotif . Porsche SE berkantor pusat di Zuffenhausen, sebuah distrik kota Stuttgart , Baden-Württemberg dan dimiliki oleh Piech dan Porsche keluarga, dan Qatar Holdings, melalui Qatar Investment Authority (10%).  Porsche dimiliki 50.73% dari suara yang hak di Volkswagen AG ,  dan 50,1% dari Zwischenholding Porsche GmbH, yang memiliki 100% dari Dr Ing. hc F. Porsche AG, produsen berbagai mobil sport dan SUV . Pada Juli 2012, diumumkan bahwa Volkswagen AG mengambil alih Porsche sepenuhnya. Perusahaan ini didirikan di Stuttgart sebagai Dr Ing. hc F. Porsche GmbH pada tahun 1931 oleh Ferdinand Porsche , seorang insinyur Austria lahir di Maffersdorf, selama masa Kekaisaran Austro-Hungaria , dan anak-in-hukum Pors

Mitsubishi

Grup Mitsubishi dikenal sebagai Kelompok Mitsubishi Perusahaan atau Perusahaan Mitsubishi) adalah Jepang multinasional konglomerat yang terdiri dari berbagai usaha otonom yang berbagi Mitsubishi merek , merek dagang , dan warisan. Kelompok Mitsubishi perusahaan membentuk entitas longgar, Mitsubishi Keiretsu , yang sering dirujuk dalam bahasa Jepang dan AS media dan laporan resmi, secara umum perusahaan-perusahaan semua turun dari zaibatsu dengan nama yang sama. Top 25 perusahaan juga anggota Kin'yōkai Mitsubishi, atau "Jumat Club", dan bertemu setiap bulan. Selain itu Komite Mitsubishi.com ada untuk memfasilitasi komunikasi dan akses dari merek Mitsubishi melalui situs web portal. Perusahaan Mitsubishi pertama kali didirikan sebagai pengiriman perusahaan dengan Yataro Iwasaki (1834-1885) pada tahun 1870. Pada tahun 1873, namanya diubah menjadi Mitsubishi Shokai. Nama Mitsubishi ( 三 菱 terdiri dari dua bagian: "Mitsu" yang berarti